Saturday, 8 December 2012

MI : Jangan Pergi ke Negara Ini Sendirian

Jangan Pergi ke Negara Ini Sendirian
Machu Picchu---REUTERS/Claudia Daut

 
BUKAN hanya tentang keselamatan, Anda memang diharuskan untuk memiliki wawasan yang baik bila hendak mengunjungi negara-negara ini. Perbedaan budaya maupun bahasa serta kepentingan politik bisa menghambat Anda dalam menikmati berbagai objek wisata yang menarik.

Misalkan saja masalah keamanan dalam zona bahaya di Kenya, Yordania, dan Mesir yagn mungkin tak kita ketahui. Beluam lagi risiko keselamatan diri kita dari tindak kejahatan dengan dalih negosiasi birokrasi yang rumit karena minimnya pengetahuan lokal. Wisatawan di Rusia, misalnya, tidak bisa mendapatkan visa tanpa 'undangan' dari sebuah perusahaan hotel atau tur, sedangkan pengunjung ke China harus berhati-hati untuk uang palsu.

Berikut 8 negara yang sebaiknya tidak Anda kunjungi sendirian:
1. China
2. Mesir
3. Galapagos
4. India
5. Yordania
6. Kenya
7. Machu Picchu, Peru
8. Russia. (CNN/Pri/X-14)
 
 
-Media Indonesia

No comments: